Cara Crop Foto di Photoshop dengan Mudah dan Cepat

Adobe Photoshop adalah software editing gambar dan foto yang sangat terkenal di seluruh dunia. Ada banyak sekali fitur yang di miliki oleh software ini, termasuk fitur crop. Untuk itu pada artikel kali ini, saya akan membahas mengenai cara crop atau memotong foto di software Adobe Photoshop dengan mudah dan cepat.

Fitur crop foto adalah fitur yang paling umum di gunakan.

Fitur ini bisa kita gunakan dalam beberapa cara.

Seperti memotong gambar, background, foreground, dan lain sebagainya.

Untuk memotong gambar, tidak di perlukan teknik khusus.

Kecuali kalian menggunakan pen tools untuk memotong gambar.

[adinserter block=”16″]

Cara Crop Foto di Adobe Photoshop Menggunakan Crop Tools

Saat ini saya menggunakan Adobe Photoshop CC sebagai contohnya.

Tetapi kalian tidak perlu takut, karena fitur crop ini ada di semu versi Adobe Photoshop.

Seperti Adobe Photoshop CS, CS2, CS3, CS4, CS5, CS6, dan CC.

Untuk langkah memotong foto di Adobe Photoshop, ikuti langkah berikut ini:

  1. Langkah pertama buka software Adobe Photoshop.
  2. Jika sudah terbuka, masukan gambar dengan klik menu File Β» Open cari gambar yang ingin di potong.
  3. Setelah gambar terbuka, klik icon Crop tool atau tekan C pada keyboard kalian.Cara Crop Foto di Photoshop dengan Mudah dan Cepat
  4. Untuk mengatur, silahkan pilih preset untuk memotong gambar.Cara Mudah Memotong Gambar Dengan Crop Tool
  5. Jika sudah memilih preset, silahkan atur posisi gambar yang kalian inginkan.Cara Crop Foto di Photoshop dengan Cepat (Untuk Pemula)
  6. Jika kalian sudah selesai, klik tombol βœ” di ujung layar. Jika kalian ingin membatalkannya, silahkan klik icon 🚫.Begini Cara Crop Foto di Photoshop dengan Mudah, Yuk Dicoba!
  7. Jika sudah selesai, maka hasilnya akan seperti ini.Cara Crop Gambar Menyesuaikan Bentuk di Photoshop
  8. Untuk menyimpan foto hasil crop, silahkan klik File Β» Save As atau tekan Shift + Ctrl + S pada keyboard.
  9. Pilih lokasi untuk menyimpan gambar.
  10. Untuk File name, silahkan ganti dengan nama yang kalian inginkan, usahakan tidak sama dengan foto awal.
  11. Untuk Save as type, silahkan ganti dengan format JPEG.Memotong Gambar Menggunakan Tool Crop Di Adobe Photoshop
  12. Jika sudah selesai, klik Save untuk menyimpan.
  13. Sekarang atur kualitas gambar kalian, sesuai keinginan kalian.Teknik Cropping Dengan Adobe Photoshop
  14. Jika sudah, klik OK.
  15. Tunggu proses export selesai.

Sekarang foto kalian sudah terpotong.

[adinserter block=”14″]

Baca juga: Cara Mengaktifkan Camera Raw di Photoshop

Cara Memotong Background Gambar di Photoshop Menggunakan Quick Selection Tool

  1. Langkah pertama buka software Adobe Photoshop.
  2. Jika sudah terbuka, masukan gambar dengan klik menu File Β» Open cari gambar yang ingin di potong.
  3. Setelah gambar terbuka, klik icon Quick Selection toolΒ atau tekan W pada keyboard kalian.
  4. Klik icon Add Selection tool, kemudian atur ukuran selection yang kalian inginkan.Cara Crop atau Potong Gambar Foto di Adobe Photoshop
  5. Sekarang kalian pilih background yang ingin kalian hapus, dengan klik pada background.Cara Memotong Objek Gambar di Photoshop
  6. Jika sudah semua, jangan lupa buka icon lock jika belum terbuka, dengan klik iconnya.Cara Memotong / Crop Objek Foto di Photoshop
  7. Jika sudah, hasilnya akan seperti ini.CARA MUDAH SETTING UKURAN CROPING DI PHOTOSHOP
  8. Sekarang klik icon Erase tool atau klik tombol E pada keyboard untuk menghapus background.
  9. Atur ukurannya, kemudian pilih mode Pencil agar mudah menghapus.Mengakali Foto Terpotong Saat Melakukan Cropping Dengan Photoshop
  10. Hapus backgroundnya sampai seperti ini.4 Cara Crop Gambar dengan Photoshop yang Mudah untuk Pemula

Sekarang background gambar sudah terhapus.

Cara Crop Background Foto di Photoshop Menggunakan Magic Wand Tool

  1. Langkah pertama buka software Adobe Photoshop.
  2. Jika sudah terbuka, masukan gambar dengan klik menu File Β» Open cari gambar yang ingin di potong.
  3. Setelah gambar terbuka, klik kanan pada icon Quick Selection tool.
  4. Kemudian pilih Magic Wand tool.5 Cara Memotong Gambar di Photoshop dengan Mudah
  5. Sekarang kalian pilih background yang ingin kalian hapus, dengan klik pada background.
  6. Jika sudah semua, jangan lupa buka icon lock jika belum terbuka, dengan klik iconnya.Cara Memotong / Crop Objek Foto di Photoshop
  7. Jika sudah, hasilnya akan seperti ini.CARA MUDAH SETTING UKURAN CROPING DI PHOTOSHOP
  8. Sekarang klik icon Erase tool atau klik tombol E pada keyboard untuk menghapus background.
  9. Atur ukurannya, kemudian pilih mode Pencil agar mudah menghapus.Mengakali Foto Terpotong Saat Melakukan Cropping Dengan Photoshop
  10. Hapus backgroundnya sampai seperti ini.4 Cara Crop Gambar dengan Photoshop yang Mudah untuk Pemula

Sekarang background gambar sudah terhapus.

Jika kalian masih bingung, kalian bisa melihat video di bawah ini.

Penutup

Demikian artikel dari saya mengenai cara crop foto atau gambar menggunakan software Adobe Photoshop dengan mudah dan cepat.

Jangan lupa share artikel ini, agar bermanfaat untuk orang lain.